Cara Membuat Pembaca Blog Setia

Cara membuat pembaca blog setia memang terkadang mudah dan terkadang sulit, karena selain dari sisi artikel itu sendiri ada alasan lain yang membuat pembaca blog setia atau tidak.

Jika dilihat dari sisi artikel pembaca akan tertarik dan setia apabila artikel Yang dicarinya relevan, tepat sasaran.

Baca: Cara membuat artikel yang menarik bikin pembaca KETAGIHAN!!

Alasan lain selain artikel blog yang relevan atau tidak dengan yang dicari oleh pembaca sisi teknis dalam dunia blog juga berpengaruh.

Sisi blog yang berpengaruh antara lain:
1. SEO
Berbicara seo memang tidak pernah ada habisnya, mengapa ya jika blog kita cantik dimata seo pasti nanti nongol dong di halaman utama search engine, jadinya pembaca jadi setia dan semakin banyak pembaca yang datang.

2. Loading Blog Baca: Cara Mempercepat Loading Blog
Intinya semua orang tidak ingin menunggu, pasti kalian juga pernah merasakan bagaimana rasanya menunggu, so loading blog cepat pembaca pasti akan setia dengan blog kita karena tidak usah menunggu terlalu lama.

3. Template
Template yang menarik bikin pengunjung menjadi setia, siapa yang tidak ingin memiliki penampilan yang keren, jika tampilan keren akan merangsang pembaca blog untuk betah diblog kita, walaupun konten sedikit kurang memadai.

4. Iklan
Pernah menjumpai iklan yang jadi burung? terbang melayang kemana-mana? Kalau pingin lihat burung lihat saja di udara pasti banyak burung yang terbang, sudah pasti pembaca akan meninggalkan blog yang menjadi kontes iklan terbang ini, maaf kalau ada yang tersinggung.

5. Interaksi Penulis & pembaca.
Ada kalanya ke-empat langkah diatas sudah diterapkan, akan tetapi jika seorang penulis dapat berinteraksi dengan pembaca, pembaca akan terasa lebih dihargai dan yang jelas blog kita kelihatan lebih hidup dan banyak kawan-nya.

Berbicara tentang artikel , para blogger pasti tidak asing dengan nama artikel terkait atau biasa disebut related article.

Korelasi antar artikel inilah yang membuat pembaca setia, karena mendapat artikel sejenis yang saling  mendukung satu sama lainnya.

Cara membuat pembaca blog setia


Jadi didalam blog tersebut sudah terdapat beberapa referensi artikel sejenis.
Contoh baca: cara meningkatkan ranking alexa kemudian saya membuat artikel baca: cara menambah link in alexa dengan mudah.
Kedua artikel diatas memiliki kesinambungan yaitu membahas tentang optimalisasi alexa, supaya dapat meningkatkan kesetiaan pembaca, blog kita dan tentunya dapat menurunkan bounce rate blog.

Baca: cara menurunkan bounce rate blog.
Selain itu pembaca setia juga datang dari hasil blogwalking yang telah kita lakukan.

Baca: blogwalking jurus Seo ampuh!

Saya sudah menjelaskan bagaimana menariknya jurus seo yang bernama blogwalking ini, jika anda bisa membaca peluang-peluangnya, visitor-visitor akan ketagihan untuk terus membaca HOT artikel yang anda buat.

Jadi pengunjung setia dapat meningkatkan nilai seo dan tentunya harga diri blog kita sekaligus sekali lagi bounce rate blog akan turun dengan sendiri-nya, semoga artikel cara mendapatkan pembaca setia di blog, dapat menjadikan motivasi baik untuk saya maupun pembaca.

Cara Membuat Pembaca Blog Setia Rating: 4.5 Diposkan Oleh: Unknown